Articles

Dear, Ladies

Sejak pertengahan Maret lalu, Covid 19 menjadi sebuah kenyataan yang harus kita terima dan jalani bersama. Pandemi ini merubah dan menguji banyak hal dalam hidup kita, baik yang bersifat internal maupun eksternal. Perubahan dari lifestyle, relationship, bahkan spiritual kita diuji. Diikuti dengan perubahan dalam sektor ekonomi, dan lain lain. Pandemi ini benar-benar banyak merubah perspektif …

Dear, Ladies Read More »

Be Alert!

Kita harus mengakui bahwa ada banyak yang tidak kita ketahui dan ada hal-hal yang tidak bisa kita kontrol dalam hidup. Seringkali orang takut terhadap sesuatu hal yang tidak diketahuinya. Maka dari itu ada orang yang mengalami kecemasan dan depresi jika memikirkan segala sesuatu berhubungan dengan masa depan, karena itu adalah sesuatu yang tidak bisa mereka …

Be Alert! Read More »

Apa itu Blindspot?

Menurut wikipedia, Blindspot adalah daerah visual di otak yang tidak mendapatkan informasi dari mata, yakni daerah yang berhubungan dengan kurangnya deteksi cahaya dari sel fotoreseptor dimana saraf optik melewati cakram optik pada retina maka ada bagian dari bidang visi yang tidak terlihat. Singkatnya adalah titik buta atau pandangan yang terhalang atau tidak mendapatkan informasi yang …

Apa itu Blindspot? Read More »

37 Degrees Talk

Bisnis dan keluarga adalah 2 dari beberapa aspek yang terdampak paling hebat dalam pandemi Covid-19 ini. Teman-teman di kelas Serve membuat sebuah proyek berjudul 37 Degree Talk. Dalam proyek ini mereka membuat video talkshow antara moderator dan narasumber yang menjelaskan kondisi mengenai family dan business. Dengan topik seperti “How To Manage Your Business During Covid-19” …

37 Degrees Talk Read More »

Berbagi Hal Baik

Di musim pandemi seperti saat ini,orang-orang memiliki pandangan negatif ketika melihat handphone karena berita corona. Teman-teman di kelompok 3 dari group kelas Serve batch kedua tahun 2020 membuat video yang bertujuan berbagi hal positif yang bisa membangun sesama untuk melewati pandemi ini dengan penuh harapan dan juga mendoakan sesama. Dalam video yang mereka susun dan …

Berbagi Hal Baik Read More »

iCare for Kids

Di bulan pertama ketika anak-anak School From Home, saya bertanya kepada anak saya yang menginjak usia 11 tahun yang berada di jenjang kelas 5 SD. Bagaimana perasaan kamu sekarang sekolah dari rumah? Apa yang kamu kangenin? Jawabannya, sekolah dari rumah enak juga, masih bisa belajar dan ngerjain tugas bahkan test juga bisa, tapi nggak enaknya …

iCare for Kids Read More »

Life’s interruptions from God’s Perspective

Dalam kehidupan, setiap kita pasti pernah mengalami yang namanya “interruption”, dan terkadang kita meresponinya dengan ketidak percayaan, atau terkadang kita seketika dibuat panik, atau bahkan frustasi dan kecewa. “Interruption” bisa datang dalam berbagai bentuk seperti hubungan yang berubah menjadi buruk, keputusan yang diambil tidak memberi hasil sesuai yang diharapkan, kehilangan pekerjaan, mendapat kabar buruk dari …

Life’s interruptions from God’s Perspective Read More »

Teens Corner: Expectations are important

Memasuki new normal akan ada banyak perubahan yang terjadi dengan cepat. Pandemi ini memberikan kesulitan yang cukup besar untuk setiap kalangan. Tetapi setiap orang harus bisa berubah untuk mendapatkan yang terbaik. Belajar dari kitab 2 Raja-raja 7 yang menceritakan tentang Samaria yang terkepung oleh musuh dan mengalami bencana kelaparan ini merupakan situasi yang sangat sulit …

Teens Corner: Expectations are important Read More »

Survival Mode in A New Normal

Terjebak di dalam rumah selama berbulan-bulan membuat banyak orang mulai terbiasa untuk memasak dan mengkonsumsi makanan rumahan. Survival Mood adalah pilihan bijak dalam menghadapi new normal. Segala cara diupayakan untuk dapat bertahan hidup mulai dari mengatur keuangan keluarga, cara berbisnis yang baru, berinteraksi dengan sesama. Sekarang kita menemukan lebih banyak waktu di dapur dan menghemat …

Survival Mode in A New Normal Read More »